Penyimpangan Sosial dalam Masyarakat: Pengertian dan Ciri

Dalam pembahasan sebelumnya mengenai sosialisasi telah dijelaskan bagaimana proses sosialisasi dilakukan sebagai upaya agar perilaku individu sesuai harapan masyarakat. Meskipun masyarakat telah berusaha agar setiap anggota berperilaku sesuai dengan harapan masyarakat namun dalam tiap masyarakat kita selalu menjumpai adanya anggota yang menyimpang. Proses sosialisasi yang dibangun melalui interaksi sosial tidak selamanya selalu menghasilkan pola-pola perilaku yang sesuai dan dikehendaki masyarakat.

Related Posts: